Kembali

Review KIMA - PT TIRAN GROUP

Konsep Corporate Sustainability TIRAN GROUP >> TRIPLE BOTTOM LINE

Note!!! : "CSR terlalu fokus pada Planet & People. Prinsipnya adalah ketika Planet & People diperhatikan, Profit akan naik. Akan sulit untuk mencapai teori sempurna."

Prinsip Tiran Group: Menyeluruh, Saling tergantung, Keberlanjutan, Strategis, Infrastruktur.

 

Program Utama PPM (Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat) Tahunan

1. Pendidikan >> Beasiswa; Pendidikan, pelatihan, dan keahlian dasar; Bantuan tenaga pendidik; Bantuan sarana dan/atau prasarana pendidikan

2. Kesehatan Masyarakat >> Kesehatan masyarakat sekitar tambang; tenaga kesehatan; sarana dan/atau prasarana kesehatan; aksi kemanusiaan

3. Tingkat pendapatan riil atau pekerjaan >> Kerjasama dengan masyarakat untuk supply hasil tangkap nelayan ke kantin perusahaan (Rp144.000.000/tahun); kerjasama dengan masyarakat untuk supply hasil pertanian ke kantin perusahaan (Rp120.000.000/tahun)

4. Kemandirian ekonomi >> Pengembangan UMKM rakyat sekitar tambang; Pemberian kesempatan kepada masyarakat sekitar tambang untuk ikut berpartisipasi dalam pengembangan UMKM sesuai profesinya

5. Sosial dan budaya >> Bantuan pembangunan sarana dan/atau prasarana ibadah dan hubungan di bidang keagamaan untuk beberapa desa sekitar tambang (Rp60.000.000 - Rp75.000.000 per tahun)

6. Pendekatan kepada masyarakat dalam mengelola lingkungan kehidupan masyarakat sekitar tambang yang berkelanjutan >> Mengadakan sosialisasi terkait hal-hal yang berkaitan dengan tambang dan perusahaan agar masyarakat mau menerima perusahaan ini.

7. Kelembagaan komunitas masyarakat yang menunjang kemandirian PPM >> Pembentukan Komunitas UMKM binaan AAS Foundation; Bantuan sembako gula pasir untuk masyarakat di dua kecamatan

8. Pembangunan infrastruktur yang menunjang PPM dan penghijauan >> Perbaikan jalan poros Desa Matarappe dan Kecamatan Langgikima; Aksi penghijauan lahan pasca tambang site lameruru

9. Pembangunan dan pengembangan informasi dan teknologi >> Dilakukannya hal ini untuk menambah value perusahaan.